Robinson Sirait Ucapkan Selamat Kepada Kadis Dukcapil Muaro jambi


Robinson Sirait anggota DPRD Kab. MuaroJambi Fraksi PAN.

MUAROJAMBI,- Robinson Sirait anggota  DPRD Kabupaten MuaroJambi Fraksi PAN mengucapkan selamat kepada kepala  dinas kependudukan dan pencatatan sipil kabupaten muaro jambi Dicky Ferdiansyah sumadi,S.STP yang  dilantik secara resmi oleh  Pj Bupati Muaro Jambi Bachyuni Deliansyah, SH.MH, Jum'at (24/02/23).

Robinson Sirait  berharap  Kadis yang baru dilantik tersebut mampu memegang amanah dan menjalankan roda kedinasan dengan sebaik-baiknya kata Robinson Sirait kepada media ini Sabtu 25/2/2023.


"saya mengucapkan selamat semoga  kadis yang baru dilantik dapat memegang amanah dan menjalankan roda kedinasan dengan sebaik-baiknya saya juga berharap Pak Dicky Ferdiansyah sumadi,S.STP , punya banyak gagasan dan kreatifitas dalam menjalankan tugasnya,”pungkas Robinson Sirait.



Redaksi